Posts

Review Samsung Galaxy S10

Image
Jadi setelah sekian lama ditunggu kehadirannya, perangkat Galaxy S10 akhirnya launching juga. Ponsel canggih ini muncul dengan beberapa spesifikasi dan fitur utama yang menyasar kelas high end. Beberapa fitur bahkan tidak akan dapat Anda temukan pada perangkat yang lain. Disini akan kami ulas 10 fitur teratas ponsel Galaxy S 10. Ponsel ini hadir dengan tampilan yang memukau. Seperti kita ketahui Layar Samsung mimiliki khas tersendiri dan telah menjadi yang terbaik selama bertahun-tahun belakangan ini. Samsung Galaxy S10 akan membawa pengalaman bermain game mereka ke level yang baru. Hal ini juga tidak lepas dari sokongan hardware nya yang mumpuni. Pada smartphone flagship ini, Samsung membenamkan prosesor snapdragon 855 / exynos 9820 yang memiliki ukuran sangat kecil yakni 7-8 nanometer. Teknologi ini jelas sebuah lompatan tinggi, dimana inilah prosesor ponsel paling cepat saat ini. Jenis prosesor ini selain cepat juga cukup hemat dayanya. Galaxy S10 sudah menggun

Ini dia laptop seharga mobil

Image
Ini dia laptop seharga mobil Pernahkah anda membayangkan sebuah laptop seharga sebuah mobil. Ini bukan bercanda, salah satu produsen laptop terkemuka asus setelah meluncurkan edisi laptop gaming seri rog terbaru. Namanya ASUS ROG gz700gxr, tidak main-main harganya mencapai 130 juta rupiah. Memang seri flagship dari laptop Asus ini punya kemampuan yang mumpuni sehingga layak dihargai semahal itu. Berbicara masalah harga sebenarnya kita sudah bisa mendapatkan laptop yang dengan spesifikasi cukup bagus di harga 10 jutaan. Itu artinya nya seri andalan terbaru Asus ini seharga dengan 10 kali harga laptop bagus. Seri laptop Asus ROG memang dikenal sebagai brand andalan Asus di Lini laptop gaming. Spesifikasi laptop mini ini memang sangat ekstrem. Karena pada tiap bagian hardware-nya diisi oleh perangkat-perangkat yang terbaik. Layarnya sudah memiliki resolusi 4K 3480 * 2160. Atau 4 kali resolusi HD high definition. Seperti kita ketahui umumnya laptop pada saat ini hanya memiliki

Apakah WhatsApp akan menjadi Aplikasi berbayar.?

Image
Apakah WhatsApp akan menjadi Aplikasi berbayar.? WhatsApp adalah salah satu aplikasi pengiriman pesan terbesar di dunia dengan jumlah instalasi lebih dari 1 miliar pengguna di seluruh dunia. Seperti yang kita ketahui bahwa sejak awal peluncurannya aplikasi WhatsApp adalah aplikasi yang tidak berbayar alias gratis walaupun pada awalnya nya akan ada wacana atau Rencana dari pemilik WhatsApp bahwa WhatsApp akan menjadi aplikasi berbayar dengan biaya di Kisaran 1 dolar per pengguna per tahun namun sejak diakuisisi oleh Facebook beberapa tahun yang lalu hingga saat ini aplikasi WhatsApp masih menjadi aplikasi yang gratis. Baca Juga :  Cara Mudah Untuk Mengetahui Nomor WhatsApp mu Disimpan atau Tidak oleh Seseorang Adakalanya server WhatsApp mengalami kendala seperti error yang ditandai dengan sulitnya mengirim pesan terutama gambar ataupun video, spekulasi kemudian muncul dari para pengguna yang terkadang memunculkan berita hoax atau berita bohong bahwa WhatsApp akan beralih menjadi a

3 ekstensi Google Chrome yang wajib Anda install

Image
Browsing menjadi hal yang tidak terpisahkan dari kegiatan kita dalam menggunakan internet. Jika anda adalah pengguna aktif internet di desktop, laptop, ataupun ponsel saya yakin anda juga adalah penggunaan Google Chrome. Ya Google Chrome adalah salah satu aplikasi browser yang paling populer saat ini. Selain karena kecepatan loading yang mumpuni Google Chrome juga dilengkapi dengan banyak sekali ekstensi pendukung, yang memudahkan user untuk menggunakan browser ini. Keberadaan ekstensi di Google Chrome, yang jumlah ekstensinya mungkin mencapai jutaan dapat mempermudah kegiatan kita dalam berinternet. Meskipun pengguna ekstensi dari browser ini kebanyakan adalah orang yang melek teknologi. Akan tetapi tidak ada salahnya jika anda adalah pemula yang baru mengenal Google Chrome anda dapat memaksimalkan ekstensi ekstensi tersebut. Berikut ini kami akan membahas beberapa ekstensi Google Chrome yang cukup bermanfaat. Selain itu kami akan pilihkan beberapa versi yang gratis. 1. Gram

Cara Menampilkan Notifikasi Status Bar Oppo F3

Image
Berikut beberapa langkah yang dapat kamu lakukan agar Status Bar Oppo F3 dapat ditampilkan pada layar smartphone kamu. Cara Menampilkan Notifikasi Status Bar Oppo F3 yang pertama adalah, kamu harus membuka Google Play Store lalu download aplikasi status bar. Setelah aplikasi Status Bar didownload, buka aplikasi tersebut, saat aplikasi telah terbuka kamu akan dihadapkan pada permintaan izin dari pihak pengembang untuk menggunakan data seluler, klik Izinkan. Setelah izin Kamu setujui, selanjutnya akan muncul beberapa permintaan izin lainnya agar aplikasi ini bisa benar-benar diaktifkan dan digunakan di smartphone kamu, kemudian klik Grant Access lalu aktifkan status server. Jika muncul Grand update lainnya, jangan diambil pusing, kamu hanya perlu mengklik bagian pengaktifan dan setujui permintaan izin dari pihak pengembang aplikasi. Setelah semua izin disetujui, Kamu bisa masuk ke aplikasi yang telah kamu download dan bisa mulai mengatur warna, ukuran, dan posisi icon notifikas

Cara Cepat Menyimpan Pesan Whatsapp tanpa melakukan screen shot

Image
WhatsApp yang merupakan salah satu aplikasi pesan paling populer saat ini banyak digunakan oleh orang . Aplikasi Whatsapp dalam penggunaan nya paling sering adalah untuk berbagi pesan, baik text, foto, dan video. Sebagian kecil digunakan untuk video call. Semakin banyak kontak atau chat WhatsApp yang kita lakukan pada aplikasi WhatsApp maka jumlah pesan yang masuk dan tersimpan akan sangat banyak. Hal tersebut menyebabkan kita sering menghapus pesan teman lama yang sekiranya sudah tidak dibutuhkan lagi namun ada kalanya anda akan mencari pesan-pesan lama untuk kepentingan tertentu metode yang umum digunakan untuk menyimpan chat WhatsApp adalah dengan melakukan screenshot.  Namun cara screenshot ini bukanlah satu-satunya cara untuk menyimpan pesan Whatsapp ada cara lain yang dapat anda gunakan untuk menyimpan pesan yang sekiranya Anda anggap penting untuk dapat menggunakan fitur stared message atau pesan berbintang. Fitur ini digunakan untuk menandai pesan yang akan and

Tips Sebelum Membeli HP Xiaomi

Image
Sebagai salah satu produsen ponsel terkemuka saat ini, produk-produk Xiaomi banyak disukai dan dipakai oleh masyarakat luas terutama di negara-negara berkembang seperti Indonesia. Dengan harga yang relatif terjangkau fitur yang lengkap dan desain yang kekinian, HP Xiaomi telah menjadi idola baru bagi banyak orang.  Setiap ada model baru yang keluar banyak orang yang mencari informasi atau pun langsung membeli HP Xiaomi ini. HP Xiaomi banyak dipasarkan secara online melalui marketplace pada saat launching, dan banyak juga di jual secara offline di toko-toko penjual elektronik. Berikut ini kita akan membahas mengenai tips sebelum Anda membeli HP Xiaomi,yang pertama anda lakukan adalah yang pertama anda pikirkan adalah untuk apa atau Apa tujuan dari membeli HP Xiaomi tersebut, tentu saja Ini sangat berkaitan erat dengan hobi atau profesi keseharian anda.  Jadi anda tentukan dulu apakah HP Xiaomi yang akan anda beli itu untuk Anda jadikan hanya sekedar untuk komunikasi saja, unt